Ini Dia, Ciri-ciri Kelamin Terdapat Jengger Ayam yang Wajib Pemeriksaan!
Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Ciri-ciri jengger ayam atau kondiloma akuminata memang identik dengan pertumbuhan kutil di kelamin.
Seperti yang telah kita tahu, infeksi menular seksual ini disebabkan oleh virus HPV (human papillomavirus).
Untuk itu, artikel ini akan membahas ciri-ciri khusus pada kelamin pria dan wanita yang wajib kamu periksakan segera.
Daftar Isi
ToggleCiri-ciri Jengger Ayam pada Kelamin Pria
Pada pria, ciri-ciri kelamin yang terdapat jengger ayam biasanya akan menunjukan gejala seperti:
1. Pembengkakan dan Kutil
Pria yang terinfeksi HPV sering mengalami pembengkakan atau pertumbuhan kutil di area kelamin termasuk pada penis, skrotum, atau sekitar anus.
Kutil ini dapat muncul sebagai benjolan kecil yang menyerupai kembang kol atau jengger ayam.
2. Gatal atau Sensasi Terbakar
Jengger ayam pada kelamin pria dapat disertai dengan gatal atau sensasi terbakar di area yang terinfeksi.
Gejala ini dapat menjadi tanda peradangan dan infeksi.
3. Perubahan Warna Kulit
Infeksi dapat menyebabkan perubahan warna pada kulit di sekitar area yang terinfeksi.
Kulit yang di tumbuhi kutil mungkin tampak kemerahan atau lebih gelap dari biasanya.
4. Sering Tidak Menimbulkan Gejala
Penting untuk diingat bahwa beberapa ciri-ciri jengger ayam pada pria mungkin tidak menimbulkan gejala yang nyata.
Oleh karena itu, pemeriksaan dokter kelamin di Klinik Utama Sentosa Jakarta sangat penting untuk mendeteksi infeksi bahkan jika tidak ada gejala yang terlihat.
Ciri-ciri Jengger Ayam pada Kelamin Wanita
Perbedaan yang terjadi saat ciri-ciri kelamin terdapat jengger ayam pada wanita biasanya meliputi:
1. Kutil pada Area Genital
Wanita yang terinfeksi kondiloma akuminata dapat mengalami pertumbuhan kutil di area genital, termasuk pada vulva, vagina, dan sekitar anus.
Biasanya kutil ini dapat muncul sebagai benjolan daging yang menyerupai kembang kol atau jengger ayam dengan permukaan yang kasar.
2. Sensasi Tidak Nyaman atau Nyeri
Infeksi dapat menyebabkan sensasi tidak nyaman atau nyeri pada area genital. Maka dari itu, pengobatan jengger ayam sangat di butuhkan.
Ini bisa termasuk rasa terbakar, gatal, atau ketidaknyamanan saat berhubungan seksual.
3. Perubahan pada Selaput Dara
Beberapa kasus jengger ayam wanita dapat menyebabkan perubahan pada selaput dara atau serviks.
Pemeriksaan pap smear dan pemeriksaan ginekologis rutin sangat penting untuk mendeteksi perubahan ini.
4. Keputihan yang Tidak Biasa
Ciri-ciri infeksi jengger ayam dapat menyebabkan perubahan dalam keputihan wanita, seperti keputihan yang tidak biasa berwarna atau berbau.
Sebagai pengingat, infeksi HPV pada wanita tidak hanya menimbulkan penyakit jengger ayam namun juga memicu kanker serviks.
Penting untuk mendapatkan pemeriksaan secara cepat dan tepat dokter profesional Klinik Utama Sentosa guna penanganan efektifnya.
Pentingnya Pemeriksaaan Dokter Kelamin Klinik Utama Sentosa
Mengenali ciri-ciri jengger ayam pada kelamin pria dan wanita sangat penting untuk mendapatkan perawatan yang tepat pada tahap awal infeksi.
jika Anda mengalami ciri-ciri gejala jengger ayam seperti di atas atau memiliki kekhawatiran terkait infeksi ini.
Baca Juga: Benarkah Kutil Kelamin dan Jengger Ayam Memiliki Perbedaan?
Jangan ragu atau malu untuk sesegera mungkin berkonsultasi dengan dokter kelamin di Klinik Utama Sentosa.
Tenang, profesional kesehatan atau dokter kelamin kami siap memberikan pemeriksaan, diagnosis akurat, hingga pengobatan secara intensif.
Silahkan tanya dokter langsung sekarang melalui konsultasi online WhatsApp dokter maupun klik akses yang tersedia di bawah. ⇒ [Tanya Dokter Kelamin]
Dengan layanan tanpa stigma, Anda akan mendapatkan prioritas kenyamanan dan privasi yang terjaga.
Layanan kami hadir 24 jam gratis untuk kemudahan Anda. Jadi, jangan tunggu sampai keluhan parah! Klik sekarang disini. ⇒ [Live Chat WhatsApp]
Artikel Terbaru
- 4 Ciri Gonore Parah Karena Pengobatan yang Tidak Tepat, Cek Disini! 3 September 2024
- Awas! Lepuh Ini Bisa Jadi Sinyal Bahaya Herpes Genital 30 Agustus 2024
- 3 Cara Mengatasi Ejakulasi Dini yang Paling Ampuh, Cek Disini Yuk! 27 Agustus 2024
- Bentol Gatal di Kemaluan Tidak Kunjung Hilang? Waspada, Bisa Jadi Karena Penyakit Lho 23 Agustus 2024
- Klamidia Tidak Kunjung Sembuh, Apakah Salah Pengobatan? Intip Penjelasannya Yuk! 20 Agustus 2024
Alamat Klinik Sentosa
Jl. Raya Boulevard Timur Blok ND1 No 53 Kelapa Gading, Jakarta Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240
Email: info@sentosaklinik.com
Phone: 0812-1230-6885
Whatsapp: 0812-1230-6885
Office Hours:
Senin s/d Minggu
Pukul: 10.00-20.00 WIB